Indramayu, 21/2/2021. Petani Blok Darim, Desa Kendayakan, Kecamatan Losarang dan Puntang, Kecamatan Terisi melakukan Sekolah Lapang (SL) Bio Intensif sejak bulan Desember 2021 sebagai upaya peningkatan daya lenting dan ketahanan pangan keluarga. Hal ini terungkap dalam acara peluncuran labolatorium lapangan dan peringatan hari gotong royong pada Minggu, 21/2/2021. Acara ini diselenggarakan oleh Forum Darim Bersatu […]
Bogor, 10 Nopember 2020 – Laporan Oxfam terkait pandemi Covid-19 dan kelaparan menunjukkan, pandemi telah memberikan pukulan telak pada sektor pangan. Data pangan dunia menunjukkan, jumlah orang yang menderita kelaparan akut meningkat menjadi 270 juta orang sebelum akhir tahun ini. Angka kelaparan ini meningkat dua kali lipat dari tahun 2019. Ironisnya, di antara kelompok rentan […]
Pandemi yang terjadi melanda dunia dan khususnya Indonesia melahirkan situasi sulit terutama pada sector pertanian dan pangan. Banyak kelompok masyarakat diperkotaan mengalami kesulitan mengakses pangan akibat menurunnya daya beli. Sementara di tingkat produsen terjadi penumpukan produk pertanian dan penurunan harga akibat macetnya rantai pasok. Situasi ini perlu segera diatasi sebab jika tidak bisa mempengaruhi ketahanan […]
Bogor, 14 Oktober 2020. Pangan dan pertanian merupakan sector yang sangat penting di masa pandemic. Sector ini menjadi penopang bagi sector lain yang mengalami kemerosotan. Pertanian dan pangan merupakan sector yang terus tumbuh ditengah resesi ekonomi. Pada sisi lain sector ini juga memegang peran penting dalam menjaga stabilitas nasional aman dan tidak jatuh pada situasi […]
Bogor, 17 Oktober 2020 Hari Pangan Sedunia yang kerap diperingati setiap tanggal 16 Oktober menjadi momentum tersendiri bagi kita untuk peka terhadap ancaman pangan dan kelaparan akibat pandemic Covid-19. Untuk itu Koalisi Rakyat untuk Kedaulatan Pangan (KRKP) dengan dukungan OXFAM di Indonesia menggelar acara bertajuk ‘Konser Virtual: Lagu untuk Negeri Agraris’ pada Sabtu, 17 Oktober […]
Bogor, 15 Oktober 2020 Peringatan Hari Pangan Sedunia tahun ini sangat penting dilakukan di tengah ancaman kerawanan pangan dan kelaparan akibat pandemik covid 19. Pada tingkat global, tema peringatan tahun ini “Grow, nourish, sustain. Together. Our actions are our future”. Tema ini sangat relevan dengan kondisi kekinian ketika sistem pangan pada tingkat global dan nasional […]
Bogor, 7 Oktober 2020 – Mantan Wakil Menteri Perdagangan yang juga dosen IPB University Dr. Bayu Krisnamurthi menyampaikan bicara sistem pangan yang berkeadilan dan berkelanjutan, tidak bisa bicara hanya sebatas komoditas, seperti hanya beras misalnya. “Pangan adalah kombinasi dari makanan, harus melihat supply chain. Saya mendukung sekali pendekatan sistem pangan, sekarang tidak bisa bicara single […]
Bogor, 7 Oktober 2020 – Guru Besar Fakultas Pertanian IPB University Prof. Dr. Damayanti Buchori mengatakan, untuk membangun sistem pangan yang sehat dan sekaligus berkeadilan, Indonesia tidak perlu jauh-jauh melihat keluar. Prof. Dami–demikian panggilan akrabnya– mengatakan, di masa lalu Indonesia sebenarnya sudah memiliki sistem pangan yang ramah lingkungan. “Sebenarnya sistem pertanian tradisional Indonesia justru sudah […]
Bogor. 17 September 2020 – Belum genap berdiri satu tahun lumbung pangan Berkah Tanah Umbara Desa Pendua, Kecamatan Kayangan, Kabupaten Lombok Utara sudah memiliki harapan dan cita-cita yang tinggi. Ungkapan impian ini dilontarkan oleh Pak Mujahidin, ketua LPD Berkah Tanah Umbara dalam Sekolah Lumbung series#1 yang dilaksanakan secara daring kamis lalu. “Lumbung ini akan menjadi […]
Hariadi Propantoko Negara Indonesia adalah negara agraris. Penduduk Indonesia sebagian besar bekerja pada sektor pertanian dimana sekitar 75 persen tinggal di pedesaan dan sebagian besar diantaranya bergantung pada sektor pertanian. Produk yang dihasilkan sebagian besar dari sector ini adalah bahan pangan. Contoh-contoh bahan pangan yang diproduksi di sector ini oleh petani adalah beras, kedelai, singkong, […]
KRKP merupakan media sharing dan kerjasama, yang bersifat terbuka dan sukarela bagi berbagai organisasi rakyat, jaringan Ornop, Ornop, dan individu yang peduli terhadap persoalan hak rakyat atas pangan. Agar tujuan KRKP dapat diwujudkan maka dibentuk panitia kerja yang akan menjalankan prioritas kegiatan.